Klien bercerita menginginkan rumah dengan tampilan modern dengan atap terlihat datar pada fasadnya. Lalu karena rumah menghadap barat klien ingin supaya panas matahari agar tidak masuk. Kami memberikan solusi desain dengan model modern dengan atap satu sisi yang...
rumah classic 15 x 18 Desain rumah ini milik klien kami di Denpassar, Bali, yang menginginkan desain rumah dengan style tropis yang juga memasukan suasana Bali pada rumah. Desain rumah ini juga menyatukan style modern dengan suasana tropis yang dihadirkan dari...